Info Iptek : Mengenal Antraks dan Pencegahannya

antrax

Mengenal Antraks dan Pencegahannya Anthrax atau antraks adalah penyakit infeksi bakteri serius yang disebabkan bakteri Bacillus anthracis. Umunya antraks dapat menyerang kulit, paru-paru dan saluran pencernaan. Beberapa kasus antraks memang sangat mematikan, namun penyakit ini dapat diobati dengan antibiotik jika dideteksi dini. Pada keadaan normal, bakteri Bacillus anthracis menghasilkan spora yang tidak aktif (dorman) dan hidup di […]

Cara Merawat Anjing

cara merawat anjing

Anjing adalah hewan yang sangat setia pada majikannya. Menyanyangi, melatih, dan merawatnya dengan sepenuh hati, membuat anjing kesayangan anda menjadi setia, patuh, pintar, dan semakin mempesona. Memiliki anjing bagi beberapa orang sangatlah menarik. Karena bagi para pecinta anjing seperti saya, anjing bukanlah semata-mata hewan peliharaan namun juga merupakan bagian dari keluarga. Namun apakah seindah dan […]